Author Archives: admin5374

SERING DICIUM SEBABKAN RADANG PAYUDARA

Ingat dengan Malinda Dee? Tersangka kasus penggelapan dana nasabah Citibank sedang dalam perawatan dokter karena mengalami peradangan payudara.  Seperti apakah radang payudara itu? Radang payudara atau infeksi payuradara yang biasa dikenal dengan sebutan mastitis disebabkan adanya infeksi pada jaringan payudara … Continue reading

1 Comment

DIABETES PUN INCAR SI LANGSING

Melihat orang dengan postur tubuh yang sempurna, langsing dan tinggi bak model, terkadang muncul  rasa iri. Namun Anda harus tahu, menjadi langsing tidak menjamin mereka dalam kondisi sehat. Para peneliti telah menemukan gen yang disebut dengan ‘gen ramping’ yang membantu … Continue reading

Posted in Informasi Kesehatan | 2 Comments

RADANG GUSI PICU IMPOTENSI

Pria yang mengalami periodontis atau peradangan gusi berisiko mengalami disfungsi ereksi. Periodontitis merupakan tahap lanjut penyakit gusi dengan tanda di antara gigi dan gusi terbentuk kantong plak. Bila tidak diobati, bisa timbul nanah atau gigi tanggal. “Mencegah penyakit periodontitis bisa … Continue reading

Posted in Informasi Kesehatan | Leave a comment

MAKANAN PENYEBAB JERAWAT

Kacang menimbulkan jerawat. Anda mungkin pernah mendengar mitos ini.  Mitos mengenai makanan penyebab jerawat, sebenarnya bukan mitos semata. Karena pada dasarnya, ada empat makanan yang menjadi pemicu jerawat. Seperti yang dirilis HubPages, berikut makanan pemicu jerawat. Lemak Makan banyak lemak … Continue reading

Posted in Informasi Kesehatan | 2 Comments

KOSUMSILAH MAKANAN INI TIAP HARI

Kesehatan tak hanya ditunjang oleh kebugaran fisik semata, tapi juga dipengaruhi asupan makanan yang dikonsumsi setiap hari. Agar stamina Anda tetap terjaga, jangan lupa untuk mengonsumsi lima makanan ini. Mungkin kita semua tahu bahwa ada makanan yang supersehat dan baik … Continue reading

4 Comments

MANFAAT COKLAT BAGI KESEHATAN

Kata coklat berasal dari xocoatl (bahasa suku Aztec) yang berarti minuman pahit. Suku Aztec dan Maya di Mexico percaya bahwa Dewa Pertanian telah mengirimkan coklat yang berasal dari surga kepada mereka. Cortes kemudian membawanya ke Spanyol antara tahun 1502-1528, dan … Continue reading

4 Comments

6 LANGKAH RUMAH BEBAS NYAMUK

Lingkungan tropis seperti Indonesia memang menjadi ‘rumah’ bagi berbagai spesies nyamuk. Tak sedikit nyamuk yang betah tinggal dan bersarang dalam rumah kita. Meski angka kasus penyakit demam berdarah (DBD) tahun 2010 menurun dari tahun sebelumnya, namun penyakit ini selalu hadir … Continue reading

1 Comment

6 MAKANAN PENGHANCUR LEMAK

Tidak hanya olahraga saja yang bisa membakar lemak. Beberapa makanan tertentu, juga disebut-sebut efektif membantu penghancuran lemak dan membuat tubuh lebih ramping. Dikutip dari Genius Beauty, sejumlah penelitian telah mengungkap enam makanan yang efektif membakar lemak. Tapi para peneliti menekankan, … Continue reading

Posted in Berita, Informasi AgriBisnis | 1 Comment

DIABETES, BUKAN CUMA MASALAH GULA

Kawan-kawan jangan salah mengira, diabetes sebenarnya bukan karena kebanyakan gula, tidak sesederhana itu. Saat ini kan penderita diabetes jumlahnya meledak di dunia. Data paling baru menyebutkan angkanya mencapai 350 juta orang di seluruh dunia, jauh melebihi prediksi Federasi Diabetes International … Continue reading

Posted in Informasi Kesehatan | 1 Comment

ANCAMAN DIABETES PADA ANAK OBESITAS

MEMILIKI balita tumbuh sehat dengan tubuh proprosional sangat didambakan para orangtua. Namun terkadang tidak sedikit ayah dan ibu menyukai anak-anak bertubuh gemuk dengan pipi tembem karena dianggap sangat menggemaskan. Tapi, tahukah Anda bahwa anak bertubuh subur tak harus menjadi patokan … Continue reading

Posted in Informasi Kesehatan | Leave a comment