Monthly Archives: November 2011

JALAN-JALAN MANDIRI ATAU IKUT TUR?

Entah karena budaya guyub yang sangat kental atau terbiasa “manja”, kita ingin dilayani dalam segala sesuatu sehingga tingkat kemandirian orang Indonesia dalam hal jalan-jalan kurang membanggakan. Turis Indonesia, baik di dalam maupun luar negeri, sangat khas: datang naik bus-bus besar, … Continue reading

Posted in Jelajah Objek Wisata Karo | 1 Comment

PERCAYA DIRI SAAT JALAN-JALAN SENDIRI

Saya sering merasa heran ketika ditanya “Kok berani sih jalan-jalan sendiri?” sebab saya tidak merasa ada yang perlu ditakutkan. Usut punya usut, ternyata “takut” yang dimaksud di sini bukan semata masalah keamanan, tapi juga takut sendirian di tempat asing dan … Continue reading

Posted in Jelajah Objek Wisata Karo | Leave a comment

BAGAIMANA MINTA IZIN ORANG TUA UNTUK JALAN-JALAN?

Saya beruntung memiliki keluarga yang gemar berjalan-jalan dan karenanya mendukung hobi saya ini — apa pun jenisnya. Jadi waktu saya masih bersekolah dulu, saya tidak pernah mengalami kesulitan dalam meminta izin orang tua untuk jalan-jalan. Sayangnya tidak semua orang seberuntung … Continue reading

Posted in Jelajah Objek Wisata Karo | 2 Comments

BERKEMAS RINGKAS, PRAKTIS DAN MUDAH

Ketika saya berkelana ke Eropa selama 16 hari, petugas di bandara Soekarno-Hatta bertanya, “Enam belas hari dan hanya membawa satu ransel?” Saya mengangguk sambil sedikit tersenyum. Melihat sekeliling, rata-rata semua orang membawa koper seret dan tas jinjing. Saya akan lebih … Continue reading

Posted in Jelajah Objek Wisata Karo | 1 Comment

KIAT MEMILIH HOSTEL

Bagi Anda yang sudah sering berjalan-jalan murah (backpacking) ke luar negeri, barangkali hostel sudah menjadi tempat singgah yang familier. Hostel menjadi pilihan tepat di antara menginap gratis di tempat teman/saudara dan hotel yang relatif mahal. Selain harganya pas di kantong, … Continue reading

Posted in Jelajah Objek Wisata Karo | 1 Comment

YANG PERLU DIRISET SEBELUM JALAN-JALAN

Faktor paling penting dari kesuksesan sebuah perjalanan adalah persiapan, terutama riset yang komprehensif. Sumbernya bisa didapat dari Internet, buku, majalah, referensi teman, dan lain-lain. Berikut ini hal-hal yang wajib diriset untuk sebuah perjalanan: Lokasi dan akses Sudah pasti hal pertama … Continue reading

Posted in Jelajah Objek Wisata Karo | 2 Comments

MEMBUAT RENCANA PERJALANAN YANG BAIK

Liburan yang tidak direncanakan adakalanya menyenangkan, apalagi jika segalanya diserahkan ke agen perjalanan. Untuk beberapa perjalanan jarak dekat yang tempatnya lebih familier, cara spontan memang biasa. Namun bagaimana kalau kita ingin tinggal lebih lama di suatu tempat yang jauh dan … Continue reading

Posted in Jelajah Objek Wisata Karo | Leave a comment

MANAJEMEN WAKTU UNTUK PEJALAN

Ketika Anda sedang melakukan perjalanan, pernahkah Anda merasa terburu-buru dan dikejar waktu? Atau justru sebaliknya — merasa waktu berjalan terlalu lama? Saya pribadi mengalami hal seperti itu. Jika terlalu terburu-buru, maka kita bisa tertinggal pesawat, bis, kereta, dan membayar kompensasi … Continue reading

Posted in Jelajah Objek Wisata Karo | 2 Comments

KIAT MENGHEMAT BIAYA LIBURAN

Bagi sebagian orang, kegiatan liburan sering dianggap kegiatan buang-buang uang semata. Apalagi berlibur ke luar negeri, yang terkesan membutuhkan biaya yang sangat besar. Tetapi anggapan tersebut tidak sepenuhnya benar. Ada banyak cara menghemat anggaran perjalanan tanpa mengurangi kegembiraannya. Supaya liburan … Continue reading

Posted in Jelajah Objek Wisata Karo | 2 Comments

ETIKA MENGINAP DI HOSTEL

Menginap di hotel dan hostel tidaklah sama. Di hostel, karena dituntut untuk berbagi fasilitas dengan para tamu lainnya, Anda harus memahami beberapa etika yang dibuat demi kenyamanan bersama. Berikut ini etika yang perlu diketahui semua penghuni hostel. Kredit foto: Thinkstock. … Continue reading

Posted in Jelajah Objek Wisata Karo | Leave a comment